persyaratan untuk melakukan flashhing pada hp samsung galaxy
pada artikel yang pertama ini saya ingin sharing tentang persyaratan untuk melakukan flashing, jadi inti nya untuk melakukan flashing pada hh itu tidak sembarangan membutuhkan beberapa software dan tentu nya firmware yang sesuai dengan hh yang anda miliki.
kalau anda ingin mencoba atau ingin memperbaiki smarthphone anda yang bootloop dan anda belum tahu bagaimana cara melakukan flashing, semoga artikel ini bisa memberikan pengetahuan baru kepada anda.
lanjutkan membaca karena sebentar lagi anda akan mengetahui peryaratan yang harus ada untuk melakukan flashing.
- yang pertama anda harus menyiapkan laptop
- yang kedua di laptop anda harus sudah terinstal driver samsung yang berfungsi untuk mengenali hh ketika di sambungkan menggunakan kabel USB.
- yang ketiga di laptop anda harus sudah terinstall software odin, untuk mendownload odin sangat mudah sekali, karena banyak situs yang sharing software yang satu ini.
- firmware yang cocok dengan model hp samsung galaxy anda.
nah hanya itulah persyaratan yang harus ada ketika anda ingin melakukan flashing pada samsung galaxy, untuk tutorial bagaimana langkah demi langkah melakukan flashing pada samsung galaxy akan saya share di artikel selanjut nya, jadi pastikan anda tetap mengunjungi blog ini kalau anda ingin mengetahui bagaimana cara flashig samsung galaxy.
kalau anda tinggal di daerah sekitar kabupaten bogor, dan merasa kalau anda tidak memiliki persayaratan untuk melakukan flashing seperti yang sudah saya tulis di atas, maka anda bisa datang ke rumah saya langsug, dan nanti saya akan membantu anda untuk flashing hh anda.
silahkan kontak saya melalui halaman kontak dan saya akan merespon nya dengan cepat.
Terima kasih sudah membaca persyaratan untuk melakukan flashhing pada hp samsung galaxy. Silahkan share ke teman anda...!